-->

Rumus Excel: Menguasai 14 Rumus Dasar Excel

Microsoft Excel memang memiliki rumus dengan fungsi yang berbeda-beda namun tidak semua orang mengetahuinya.

Microsoft Excel sendiri merupakan salah satu aplikasi yang familiar dikalangan para pengguna komputer. Bagi yang sering melakukan pengolahan data, akan sangat terbantu dengan tersedianya rumus-rumus pengolahan data pada aplikasi microsoft excel.

Nah pada kesempatan kali ini, admin akan membagikan rumus-rumus excel yang paling sering digunakan banyak orang. check this out.

menguasai 14 Rumus dasar microsoft excel

14 rumus excel yang paling sering digunakan dan harus diketahui bagi seorang pemula [Tutorial Microsoft Excel].


  • Fungsi SUM, Digunakan untuk menjumlahkan data pada range.
  • Penulisan rumusnya demikian; =SUM(......)

    Diantara tanda kurung sobat isikan angka yang ingin di jumlahkan. Caranya blok pada sel/range yang ingin dijumlahkan. Kemudian tekan Enter.

  • Fungsi COUNT, Digunakan untuk menghitung banyaknya data pada range.
  • Penulisan rumusnya demikian; =COUNT(......)

    Diantara tanda kurung sobat isikan angka yang ingin diketahui jumlah datanya. Caranya blok pada range yang ingin dijumlahkan. Kemudian tekan Enter.

  • Fungsi AVERAGE, Digunakan untuk mendapatkan nilai rata-rata dari kumpulan data pada suatu range.

  • Fungsi IF, Merupakan fungsi logika pada microsoft excel yang memudahkan untuk mengambil suatu pernyataan berdasarkan perbandingan kriteria tertentu. Biasanya digunakan untuk pengolahan data yang berhubungan dengan perbandingan kondisi pada suatu sel.

  • Fungsi SUM IF, Merupakan turunan dari Fungsi SUM dimana digunakan untuk menjumlahkan data berdasarkan kriteria tertentu.

  • Fungsi COUNT IF, Merupakan turunan dari fungsi COUNT dimana digunakan untuk menghitung banyaknya data berdasarkan kriteria tertentu.

  • Fungsi PROPER, Digunakan untuk menjadikan besar huruf pertama pada string text dan membuat huruf setelahnya menjadi kecil.

    Contohnya semisal sobat ingin merubah kalimat “aku cinta kamu” menjadi “Aku Cinta Kamu” maka bisa menggunakan fungsi ini. Caranya cukup ketikan = PROPER(.....).

  • Fungsi UPPER, Kalo yang ini berfungsi untuk mengkonversikan semua teks menjadi huruf besar.

  • Sama dengan fungsi di atas, bedanya fungsi UPPER membuat tex menjadi huruf kapital. Semisal; “aku cinta kamu” untuk menjadikan “AKU CINTA KAMU” sobat bisa menggunakan fungsi ini. rumusnya =UPPER(......) 

Catatan :

Admin akan membahas satu persatu mengenai ke-14 rumus di atas di lain kesempatan lengkap dengan gambar dan video pada postingan berikutnya. di tunggu ya sobat.

Nah sobat, itu tadi beberapa 14 Rumus Dasar dalam Microsoft Excel. Masih banyak lagi rumusyang lainnya mungkin pada kesempatan yang lain admin akan share di sini.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Rumus Excel: Menguasai 14 Rumus Dasar Excel"

Post a Comment